Seorang Asesor harus menyiapkan perangkat sebelum melakukan assesmen. Perangkat yang harus disiapkan oleh asesor LSP-P1 Unit Kompetensi IJE.UM01.008.01 – Mengunakan Alat Ukur dan Alat Uji.
Unit Kompetensi ini mencakup uraian tentang pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang diperlukan untuk menggunakan alat ukur dan alat uji pemeliharaan dan perbaikan produk alat-alat listrik rumah tangga.
Elemen Kompetensi 1 : Menyiapkan peralatan ukuran uji kerja kelistrikan/elektronika
KUK :
- Peralatan ukur dan peralatan uji untuk pekerjaan perbaikan kelistrikan dan elektronika diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan.
- Prinsip kerja masing-masing peralatan ukur dan peralatan uji serta alat bantu dipahami sesuai dengan manual masing-masing.
- Kelaikan peralatan untuk dipakai dalam pekerjaan perbaikan diperiksa sesuai dengan prosedur yang ditetapkan dalam manual masing-masing peralatan.
- Tindakan pengesetan kembali (kalibrasi) dilakukan apabila terjadi penyimpangan parameter pada peralatan ukur, peralatan uji dan peralatan bantu sesuai dengan kewenangan dan tanggungjawab yang dimiliki.
- Tindakan pencegahan kecelakaan kerja dilakukan sesuai dengan SOP yang berlaku untuk penggunaan peralatan ukur dan uji kelistrikan.
Elemen Kompetensi 2 : Menggunakan alat ukur Multimeter/Tang Amper
KUK :
- Multimeter dihidupkan (di on-kan), diset dan diatur pada range sesuai dengan keperluan pengukuran yang akan dilakukan sesuai dengan manual pabrikan
- Bagian atau komponen yang akan diukur ditempatkan pada posisi yang aman untuk dilakukan pengukuran.
- Pengukuran pada bagian atau komponen yang diukur dilakukan dengan teknik dan prosedur sesuai dengan manual pabrikan.
- Hasil pengukuran dibaca pada layar monitor dan dicatat dengan menggunakan formulir yang ditetapkan. Multimeter dimatikan (di off-kan) dengan langkah kerja dan prosedur sesuai manual pabrikan.
Elemen Kompetensi 3 : Menggunakan alat ukur Osciloscope
KUK :
- Osciloscope dihidupkan (di on-kan) diset dan diatur pada range sesuai dengan keperluan pengukuran yang akan dilakukan dengan manual pabrikan
- Bagian atau komponen yang akan diukur ditempatkan pada posisi yang aman untuk dilakukan pengukuran dengan Osciloscope
- Pengukuran pada bagian atau komponen yang diukur dilakukan dengan teknik dan prosedur sesuai dengan manual pabrikan.
- Hasil pengukuran dibaca pada layar monitor dan dicatat dengan menggunakan formulir yang ditetapkan. Osciloscope dimatikan (di off-kan) dengan langkah kerja dan prosedur sesuai manual pabrikan
Elemen Kompetensi 4 : Menggunakan alat uji Insulation Tester
KUK :
- Insulation Tester dihidupkan (di on-kan) diset dan diatur pada range sesuai dengan keperluan pengukuran yang akan dilakukan dengan manual pabrikan
- Bagian atau komponen yang akan diukur ditempatkan pada posisi yang aman untuk dilakukan pengukuran.dengan Insulation Tester
- Pengukuran pada bagian atau komponen yang diukur dilakukan dengan teknik dan prosedur sesuai dengan manual pabrikan.
- Hasil pengukuran dibaca pada layar monitor dan dicatat dengan menggunakan formulir yang ditetapkan. Insulation Tester dimatikan (di off-kan) dengan langkah kerja dan prosedur sesuai manual pabrikan
INSTRUMEN ASESMEN
Daftar Kelengkapan Asesmen. Unduh
A. PERMOHONAN SERTIFIKASI KOMPETENSI
Form FR-APL–01 Permohonan Sertifikasi Kompetensi. Unduh
Portofolio Asesi
Form FR-APL–02 Asesmen Mandiri. Unduh
Copy Skema Sertifikasi dan Unit kompetensi. Unduh
Form FR-MA-01 Persetujuan Asesmen dan Kerahasiaan. Unduh
Form FR-MA-02 Banding Asesmen. Unduh
B. MERENCANAKAN ASSMEN
SOP Pelaksanaan Asesmen. Unduh
SOP dari LSP penyelenggara. Unduh
PERANGKAT ASESMEN :
Cover. Unduh
FR.PPAP.01 Rencana Aktofitas dan Proses Asesmen. Unduh
FR.AI.01 Cekis Observasi untuk Aktifitas di Tempat Kerja atau Tempat Kerja Simulasi. Unduh
FR.AI.02 Pertanyan Untuk Mendukung Observasi. Unduh
FR,AI,03 Tugas Praktek Observasi. Unduh
FR.AI,01,b Penjelasan Singkat terkait Pekerjaan. Unduh
FR.AI,04 Ceklis Evaluasi Portfolio. Unduh
FR.AI.05 Formulir bukti pihak ketiga. Unduh
FR.AI.AE01 Pertanyaan Tertulis. Unduh
FR.AI.AE02 Pertanyaan Lisan. Unduh
FR.AI.AE03 Pertanyan Wawancara. Unduh
FR.AI.AE.04 Studi Kasus. Unduh
FR.AI.09 Ceklis Meninjau Materi Uji Kompetensi Materi Asesmen. Unduh
C. MELAKSANAKAN ASESMEN
Cover. Unduh
Form FR-AC-01 Formulir Rekaman Asesmen Kompetensi. Unduh
Form FR-AC-02 Umpan Balik Peserta. Unduh
Form FR-AC-03 Tinjauan Proses Asesmen. Unduh
D. DALAM MEMBERIKAN KONSTRIBUSI DALAM ASESMEN
Cover. Unduh
FR.PV.01. Ceklis Memberikan Kontribusi Dalam Validasi Asesmen. Unduh
SOP Memberikan Kontribusi Dalam Validasi Asesmen Meninjau Proses Asesmen . Unduh